Bengkulu, 10-12 Maret 2020. Pencak Silat merupakan salah satu jenis beladiri yang telah cukup tua umurnya dimana Pencak Silat merupakan seni beladiri khas rumpun melayu yang mengandung 4 (empat) aspek utama yaitu pembinaan mental spiritual, kemahiran ilmu beladiri, disertai dengan gerak dan langkah yang indah dan aspek olaharaga yang mampu membuat jasmani menjadi sehat. Dari Jurusan Gizi Poltekkes Kemekes Palembang mengikuti lomba pencak silat yang diadakan pada tanggal 10-12 Maret 2020 bertema “ Lampung Internasional Championship V Piala Kemenpora RI Tahun 2020” dimana Mahasiswa an Kelfin Hartono juara 3 kejuaraan pencak silat “Kelas B dewasa” dan Mahasiswa an Dendy Rahmadana juara 1 kejuaraan pencak silat Lampung internasional Championship 5 “Kelas B Dewasa” SELAMAT KEPADA MAHASISWA KITA……

Leave a Comment

eighteen + nine =