Palembang 29 Februari 2020, telah dilaksanakan acara Sosialisasi Desain dan Inovasi Pembelajaran di Era industri 4.0. Acara sosialisasi dilaksanakan di ruang rapat jurusan Gizi pukul 10.00 Wib. Peserta yang hadir dalam acara sosialisasi adalah seluruh Dosen dan Tendik Jurusan Gizi. Acara dilakukan sebagai  upaya dalam meningkatkan dan menambah ilmu pengetahuan khususnya di bidang design pembelajaran, Ex: RPS dan kurikulum yang harus disesuaikan dengan era Industri 4.0 di bidang kesehatan.

Pemaparan sosialisasi desain Pembelajaran dilakukan oleh Ketua Jurusan Gizi yaitu Ibu. Susyani, SSiT, M.Kes. Diharapkan dengan berjalannya Sosialisasi ini dapat menambah wawasan dan ilmu bagi para Dosen dan Tendik dalam mendesain RPS, Metode pembelajarannya kepada mahasiswa, guna demi kemajuan Poltekkes Kemenkes Palembang.

Reported : Nathasa W.S

 

  • Desain Pembelajaran 4.0

Leave a Comment